
MALANGTODAY.NET– Beberapa pelaku aksi pelemparan ke rombongan Aremania yang akan kembali pulang setelah menyaksikan final Piala Presiden 2017 mulai terjaring aparat kepolisian.
Kepolisian Resor (Polres) Bogor sedikitnya telah menangkap lima tersangka yang kini ditahan di Polres Bogor. Kelima tersangka kasus pelemparan rombongan Aremania tour Bogor tersebut adalah RM (19), HD (20), RA (18) warga Kecamatan Cibinong, AA (23) warga Kecamatan Bogor Utara Kota Bogor dan DI (22) warga Kecamatan Babakan Madang.
Baca selengkapnya di: Pelaku Pelemparan Rombongan Aremania Tour Bogor Ditangkap at MalangTODAY.
http://ift.tt/2mqfCfg
0 comments:
Post a Comment