Wednesday, March 22, 2017

Rakyat Ingin Jokowi Presiden Lagi, Bisa Saja Bersama Prabowo


Rakyat Ingin Jokowi Presiden Lagi, Bisa Saja Bersama Prabowo

MALANGTODAY.NET – Dunia politik selalu dinamis, sehingga tidak metutup kemungkinan antara Joko Widodo dan Prabowo Subianto yang sebelumnya bersaing, akan bergabung. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Maruarar Sirait.

“Politik itu dinamis, kalau mereka (Jokowi-Prabowo) bergabung berdua bisa saja itu terjadi dalam politik,” kata Maruarar saat menjadi penanggap hasil survei evaluasi dua setengah tahun pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla dilakukan lembaga Indo Barometer, di Jakarta, Rabu (22/3).

Maruarar menilai, Jokowi dan Prabowo sama-sama berjiwa besar dan negarawan.

Baca selengkapnya di: Rakyat Ingin Jokowi Presiden Lagi, Bisa Saja Bersama Prabowo at MalangTODAY.

http://ift.tt/2o3D6rX

Related Posts:

0 comments:

Post a Comment